OTT Banggai Laut
KPK Amankan Uang, Buku Tabungan dan Dokumen Proyek
INILAHCOM, Jakarta - Rombongan Operasi Tangkap Tangan (OTT) Kebupaten Banggai Laut tiba di Markas Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Jumat (4/12/2020) petang.
Rombongan OTT dibawa menggunakan mobil operasional KPK dari Bandara Soekarno-Hatta.
Plt Juru Bicara KPK Ali FIkri mengatakan sejauh ini, pihaknya mengamankan sejumlah uang sebagai barang bukti suap terhadap bupati.
"Sejauh ini bukti yang sudah diamankan dalam giat tangkap ini adalah sejumlah uang dalam bentuk rupiah yang terdiri dari pecahan ratusan ribu yang jumlah totalnya masih akan dihitung dan dikonfirmasi kembali kepada pihak-pihak terperiksa," kata Ali
KPK Ultimatum Saksi-Saksi Kasus Edhy Prabowo
Berobat di Luar Diduga Picu COVID-19 di Rutan KPK
Disamping itu juga diamankan buku tabungan, bonggol cek dan beberapa dokumen proyek.
Ali menambahkan, pihaknya akan segera mengumumkan status pihak-pihak yang diamankan setelah melakukan pemeriksaan lanjutan di KPK.
"Kami akan sampaikan perkembangan kasus ini secara lengkap dalam konpers yang diagendakan akan dilaksanakan hari ini," tandasnya.
BERITA TERKAIT
BERITA LAINNYA

Google Sediakan US$150 Juta Dukung Vaksin COVID-19
ototekno 28 Jan 2021 15:15

Penjudi Tewas Ditembak Kantor Polsek Dilempar Batu
news 28 Jan 2021 15:00

GBG Tawarkan Platform Pusat Keamanan Data
ototekno 28 Jan 2021 14:14

3 Pekerja Proyek Drainase Tewas Tertimbun Longsor
news 28 Jan 2021 14:00

GAPKI Kalsel Bagi Bahan Pokok untuk Korban Banjir
news 28 Jan 2021 13:40

Twitter Akuisisi Layanan Email Revue
ototekno 28 Jan 2021 13:13