Suami Diduga Bakar Istri di Deli Serdang
INILAHCOM, Medan - Seorang pria berinisial N (21), diduga membakar istrinya sendiri di Desa Sambirejo Timur, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara (Sumut).
"Kami masih melakukan penyelidikan," kata Kanit Reskrim Polsek Percut Sei Tuan Iptu J Panjaitan, Senin (1/2/2021).
Akibat peristiwa itu, korban yang diketahui berinisial R (20) menderita luka bakar hampir 70 persen. Kini masih menjalani perawatan di rumah sakit.
"Saat ini masih mendapat perawatan medis," katanya pula.
Peristiwa tersebut pertama kali diketahui warga pada Minggu (31/1/2021). Petugas yang mendapat laporan langsung ke lokasi dan melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP). [wll]
Ari Wibowo : Saya tidak terima ibu sekongkol....
Pinjam Motor ke ATM Malah Digadaikan
BERITA TERKAIT
BERITA LAINNYA

Kopi Soe Terus Lakukan Inovasi
rileks 25 Feb 2021 21:26

Daihatsu Berikan Kado Istimewa ke Pelanggan
ototekno 25 Feb 2021 21:21

Masyarakat Semakin Sadar Perlindungan Kesehatan
rileks 25 Feb 2021 21:20

Inovasi Insulin Terbaru untuk Terapi Diabetes
rileks 25 Feb 2021 21:00

Industri Fesyen Muslim Bertahan di Tengah Pandemi
rileks 25 Feb 2021 20:48

Kalung Emas Cantik Edisi Ikatan Cinta
rileks 25 Feb 2021 20:29